Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

Manajemen Produksi Channel Youtube Febri Fegan Dalam Meningkatkan Kualitas Konten Gaming Di Media Youtube

Aditya Prabowo, - (2021) Manajemen Produksi Channel Youtube Febri Fegan Dalam Meningkatkan Kualitas Konten Gaming Di Media Youtube. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB V)
PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
GABUNGAN TANPA BAB V.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Nama : Aditya Prabowo Jurusan : Ilmu Komunikasi (Broadcasting) Judul : Manajemen Produksi Channel Youtube Febri Fegan Dalam Meningkatkan Kualitas Konten Gaming Di Media Youtube Penelitian ini membahas mengenai manajemen produksi pada kanal Youtube Febri Fegan. Konsep konten gaming mengacu kepada kreativitas kreator dalam menggunakan ide dan inovasinya dalam dunia gaming. Akan tetapi salah satu kekhasan atau keistimewaan yang dimiliki oleh kanal Youtube Febri Fegan ini yakni konten yang dibuat tidak hanya sekadar gaming melainkan dibuat dalam bentuk film pendek sehingga daya tarik pada konten ini sangat tinggi. Adapun yang menjadi tujuan dalam penelitian adalah untuk mengetahui bagaimana manajemen produksi channel youtube Febri Fegan dalam meningkatkan kualitas konten gaming di media Youtube. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif memalui teknik wawancara, observasi dan dokumentasi dengan menggunakan teori manajemen produksi dari George Terry. Hasil penelitian menunjukan bahwa bagaimana penerapan planning, organizing, actuating, dan controlling (POAC) di dalam manajemen produksi kanal youtube Febri Fegan. Kanal youtube Febri Fegan dibagi dalam empat tahap yaitu Planning yang berawal dari ide cerita yang dipegang oleh Febri Fegan, penentuan casting dan audio oleh tim kreatif, animatic storyboard, tujuan, perencanaan, competitor serta anggaran. Organizing berorientasi kepada pembagian tugas dan koordinasi tim. Actuating meliputi proses produksi, bumper dan opening tune,kebutuhan produksi,pemilihan media youtube, serta menganalisa hambatan produksi, Controlling yang dilakukan pada kanal Youtube Febri Fegan ini yaitu evaluasi dan editing proses. Keseluruhan rangkaian proses tersebut merupakan bentuk manajemen produksi pada kanal Youtube Febri Fegan. Kata Kunci: Manajemen Produksi, Media Youtube, Konten Kreator

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Komunikasi
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 09 Dec 2021 02:43
Last Modified: 13 Dec 2021 06:57
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/56787

Actions (login required)

View Item View Item