Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

UPAYA MITIGASI RISIKO PADA PROSES ALIRAN SUPPLY CHAIN PEMBANGUNAN AL-FATIH ISLAMIC CENTER MENGGUNAKAN PENDEKATAN MODEL FMEA DAN METODE HOUSE OF RISK (HOR)

Rhafi Naufal Arina Putra, - (2021) UPAYA MITIGASI RISIKO PADA PROSES ALIRAN SUPPLY CHAIN PEMBANGUNAN AL-FATIH ISLAMIC CENTER MENGGUNAKAN PENDEKATAN MODEL FMEA DAN METODE HOUSE OF RISK (HOR). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
Lengkap kecuali IV dan V.pdf

Download (6MB) | Preview
[img] Text (Bab IV dan V)
BAB IV dan V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Sektor industri konstruksi terus berkembang lebih baik di setiap era, meningkatkan pertumbuhan industri konstruksi karena banyak proyek infrastruktur yang sedang berlangsung. Dalam proses pelaksanaan proyek konstruksi akan memiliki tantangan yang kompleks sehingga peningkatan hasil produksi dari segi kualitas dan waktu penyelesaian menjadi sangat penting. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui terjadinya risiko, sumber agen risiko dan strategi penanganan dalam proyek pembangunan Al-Fatih Islamic Center. Cara melakukan penelitian adalah dengan berdiskusi dengan para ahli tentang pelaksanaan proyek Islamic Center dan Pengembangan Profesional al-Fatih di bidang ini. Hasil penelitian memperoleh 19 peristiwa risiko, 27 agen risiko, dan 18 strategi penanganan sumber risiko. Kata Kunci : HOR, risk event, proses bisnis, risk agent, SCOR

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 620 Ilmu Teknik
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Industri
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 27 Aug 2021 02:01
Last Modified: 27 Aug 2021 02:01
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/55091

Actions (login required)

View Item View Item