Ira Maya Sari (2014) PENERAPAN METODE PRIVIEW QUESTION READ REFLECT RECITE REVIEW (PQ4R) DENGAN PENDEKATAN DEEP UNTUK MENINGKATKAN MINAT BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII MADRASAH TSANAWIYAH MUAHAMMADIYAH BANGKINANG. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
FM.pdf Download (153kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (36kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (55kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (30kB) | Preview |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (207kB) |
||
|
Text
BAB V.pdf Download (16kB) | Preview |
|
|
Text
EM.pdf Download (7kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada peningkatan minat belajar matematika pada siswa kelas VII MTs. Muhammadiyah Bangkinang Kabupaten Kampar melalui penerapan Metode Priview Question Read Reflect Recite Review (PQ4R) dengan pendekatan Deep. Dalam penelitian ini rumusan masalahnya adalah “ Apakah Penerapan Metode Priview Qustion Read Reflect Recite Review (PQ4R) dengan pendekatan Deep dapat meningkatkan minat belajar matematika pada siswa kelas VII MTs. Muhammadiyah Bangkinang Kabupaten Kampar” Penelitian ini merupakan penelitian tindikan kelas yaitu guru berperan langsung dalam proses pembelajaran. Subyek dalam penelitian adalah siswa kelas VII MTs. Muhammadiyah Bangkinang Kabupaten Kampar dan obyeknya adalah penerapan Metode Priview Question Read Reflect Recite Review (PQ4R) dengan pendekatan Deep. Dan belajar matematika siswa. Populasi penelitian ini seluruh siswa kelas VIIA. Yang berjumlah 30 orang. Oleh sebab itu penelitian merupakan penelitian populasi. Pengambilan data dalam peneltian ini yaitu: sebelum merode Metode Priview Question Read Reflect Recite Review (PQ4R) dengan pendekatan Deep diterapkan, peneliti mengadakan observsi awak kepada siswa dengan mengisi lembaran observasi minat, selanjutnya peneliti menerapkan Metode Read Reflect Recite Review (PQ4R) dengan pendekatan Deep dan mengamati pengembangan minat siswa dengan mengisi lembaran observasi. Data yang diperoleh dari observasi belajar matematika kemudian dianalisis menggunakan program SPSS. Program SPSS digunakan untuk mengetahui ada tidaknya peningkatan minat belajar matematika siswa sebelum dan setelah penerapan Metode Read Reflect Recite Review (PQ4R) dengan pendekatan Deep. Setelah dinalisis diketahui terdapat peningkatan yang signifikan antara minat belajar matematika sebelum dan setelah tindakan. Dapat dilihat dengan nilai Chi Kuadrat (X2) = 39,130 dengan df 2. Berkonsultasi dengan tabel perhitungan chi kuadrat maka, untuk df 2 diperoleh harga chi kuadrat 5,99 untuk taraf signifikan 5% dan 9,21 untuk taraf signifikan 1%. Dengan (X2) = 39,130 berarti lebih dari harga kritik chi kuadrat, baik pada taraf signifikan 5% maupun 1%. Berdasarkan analisis data yang disajikan tentang penerapan metode Read Reflect Recite Review (PQ4R) dengan pendekatan Deep diperoleh kesimpulan ii bahwa adanya peningkatan minat belajar metematika siswa VII MTs. Muhammadiyah Bangkinang Kabupaten Kampar.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 373 Pendidikan Tingkat Sekolah Lanjutan > 373.236 Sekolah Menengah Pertama, SMP |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | Mutiara Jannati |
Date Deposited: | 17 May 2016 03:52 |
Last Modified: | 17 May 2016 03:52 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/4932 |
Actions (login required)
View Item |