Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MONITORING PERKEMBANGAN PROYEK KONTRAKTOR BERBASIS WEB (STUDI KASUS : PT. CIPTA ABADI DUMAI)

MUHAMMAD AZMY, - (2021) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI MONITORING PERKEMBANGAN PROYEK KONTRAKTOR BERBASIS WEB (STUDI KASUS : PT. CIPTA ABADI DUMAI). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI LENGKAP KECUALI BAB IV DAN V.pdf

Download (6MB) | Preview
[img] Text (BAB IV DAN V IMPELMENTASI DAN PENGUJIAN)
BAB IV DAN V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

Perkembangan teknologi informasi yang berkembangan semakin cepat diharapkan dapat membantu proses kerja manusia dalam segala bidang termasuk bidang konstruksi. PT Cipta Abadi Dumai merupakan perusahaan swasta yang bergerak di bidang kontraktor supplier dan leveransir yang berdiri sejak tahun 2013. Sebagian besar proyek yang dikerjakan perusahaan ini berasal dari PT Pertamina (Persero) Refenity Unit II Dumai yang berjumlah 30 tender dalam 2 tahun terakhir. Setiap proyek yang kerjakan akan selalu di pantau dan diatur oleh jadwal proyek yang dibuat oleh direktur perusahaan dan setiap proyek mempunyai data rencana pekerjaan sebagai tolak ukur perkembangan proyek. Pada saat ini kegiatan proses pelaporan dokumen perkembangan proyek di lakukan secara manual dan belum terintegrasi dengan sistem berbasis online. Dengan belum terintegrasi secara online maka kendala dalam memantau perkembangan proyek tidak dapat dilakukan secara cepat, serta gambar pengerjaan proyek sehingga manager tidak tahu bagaimana perkembangan proyek dilapangan. Tujuan penelitian ini adalah merancang dan membangun Sistem Informasi Monitoring Perkembangan Proyek menggunakan framework Laravel. Manfaat yang diharapkan adalah dapat memberikan informasi mengenai perkembangan proyek yang sedang di kerjakan secara online. Sehingga admin, manager, dan pimpinan dapat dengan mudah mengetahui progress poryek, mengetahui proyek yang telah selesai, mengetahui tidak turun tangan serta mempermudah dalam pembuatan laporan proyek. Kata Kunci: Laravel, Monitoring, Perkembangan Proyek Kontraktor, Sistem Informasi, Website

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 26 Feb 2021 04:54
Last Modified: 26 Feb 2021 04:54
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/46800

Actions (login required)

View Item View Item