Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

Pengaruh Penggunaan Media Samiyah Bashoriyah Terhadap Peningkatan Motivasi Belajar Bahasa Arab Siswa Di Madrasah Tsanawiyah Darel Hikmah Pekanbaru (Penelitian Eksperimen di Madrasah Tsanawiyah Darel Hikmah Pekanbaru).

Ahmad Badawi, - (2021) Pengaruh Penggunaan Media Samiyah Bashoriyah Terhadap Peningkatan Motivasi Belajar Bahasa Arab Siswa Di Madrasah Tsanawiyah Darel Hikmah Pekanbaru (Penelitian Eksperimen di Madrasah Tsanawiyah Darel Hikmah Pekanbaru). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
SKRIPSI AHMAD BADAWI.pdf

Download (7MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Ahmad Badawi, (2021) : Pengaruh Penggunaan Media Samiyah Bashoriyah Terhadap Peningkatan Motivasi Belajar Bahasa Arab Siswa Di Madrasah Tsanawiyah Darel Hikmah Pekanbaru (Penelitian Eksperimen di Madrasah Tsanawiyah Darel Hikmah Pekanbaru). Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui Pengaruh penggunaan media samiyah bashoriyah terhadap peningkatan motivasi belajar bahasa arab siswa di Madrasah Tsanawiyah Darel Hikmah Pekanbaru. Peneliti sebagai pengajar bahasa Arab di kelas eksperimen dan kelas kontrol. Rumusan masalahnya yaitu: bagaimana Pengaruh Penggunaan Media Sam’iyah Bashoriyah Terhadap Peningkatan Motivasi Belajar Bahasa Arab Siswa di Madrasah Tsanawiyah Darel Hikmah Pekanbaru? Sampel penelitian yaitu guru bahasa Arab dan siswa kelas 8 A dan 8 B di Madrasah Tsanawiyah Darel Hikmah Pekanbaru. Dan judul penelitian ini adalah Pengaruh Penggunaan Media Sam’iyah Bashoriyah Terhadap Peningkatan Motivasi Belajar Bahasa Arab Siswa di Madrasah Tsanawiyah Darel Hikmah Pekanbaru. Instrumen pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan angket dan observasi. Pada analisis data peneliti penggunakan Rumus: dan SPSS 16.00 Setelah peneliti menganalisa data, maka masalah yang terdapat dalam penelitian tentang Pengaruh penggunaan media samiyah bashoriyah terhadap peningkatan motivasi belajar siswa di Madrasah Tsanawiyah Darel Hikmah Pekanbaru dapat dijawab. Ini ditunjukka melalui analisis motivasi belajar siswa di kelas eksperimen yaitu 74% yang berada pada posisi 61% - 80% (bagus) dan motivasi belajar siswa di kelas kontrol yaitu 52% yang berada pada posisi 41% - 61% ( bisa diterima), ini berarti Ha diterima dan Ho ditolak. Kata Kunci : Pengaruh, Media Sam’iyah Bashoriyah, Motivasi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 24 Feb 2021 12:30
Last Modified: 24 Feb 2021 12:30
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/46402

Actions (login required)

View Item View Item