Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

FAKTOR-FAKTOR RENDAHNYA PENCATATAN SIPIL AKTA KELAHIRAN DI DESA BAGAN BHAKTI KECAMATAN BAGAN SINEMBAH KABUPATEN ROKAN HILIR TAHUN 2014-2015

WINDA MENTARI, - (2021) FAKTOR-FAKTOR RENDAHNYA PENCATATAN SIPIL AKTA KELAHIRAN DI DESA BAGAN BHAKTI KECAMATAN BAGAN SINEMBAH KABUPATEN ROKAN HILIR TAHUN 2014-2015. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN SKRIPSI KECUALI BAB V.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK FAKTOR-FAKTOR RENDAHNYA PENCATATAN SIPIL AKTA KELAHIRAN DI DESA BAGAN BHAKTI KECAMATAN BAGAN SINEMBAH KABUPATEN ROKAN HILIR Oleh : Winda Mentari Peneletian ini dilakukan kepada masyarakat Desa Bagan Bhakti. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apa saja Faktor-Faktor Rendahnya Pencatatan Sipil Akta Kelahiran di Desa Bagan Bhakti Kecamatan Bagan Sinembah Kabupaten Rokan Hilir Tahun 2014-2015. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriptif kualitatif yaitu menyimpulkan hasil wawancara yang diperoleh dari jawaban informan kemudian dikaitkan dengan peraturan yang ada. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa faktor penghambat baik dari sisi pemerintah maupun dari sisi masyarakat mengenai kepemilikan akta kelahiran. Dari sisi pemerintah dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa masih banyak terdapat hambatan yang dialami pemerintah yang mengurus tentang penerbitan akta kelahiran diantaranya adalah 1. Struktur organisasi yang belum baik, 2. Sumber daya aparatur yang belum cukup baik, 3. Prosedur birokrasi yang berbelit-belit, 4. Sarana prasarana pendukung bagi pemerintah untuk meningkatkan pencatatan sipil akta kelahiran, 5. Sosialisasi yang diberikan belum optimal. Sehingga angka kepemilikan akta kelahiran di Desa Bagan Bhakti Kecamatan Bagan Sinembah Kabupaten Rokan Hilir itu masih sangat rendah. Begitu juga halnya dari sisi masyarakat di Desa Bagan Bhakti Kecamatan Bagan Sinembah Itu sendiri juga terdapat beberapa hambatan yang dihadapi masyarakat diantaranya adalah 1. Rendahnya pemahaman masyarakat tentang arti pentingnya kepemilikan akta kelahiran, 2. Sosial ekonomi masyarakat yang masih rendah juga menyebabkan rendahnya pencatatan sipil akta kelahiran. Kata Kunci : Faktor-Faktor, Pencatatan Sipil, Akta Kelahiran

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 24 Feb 2021 03:29
Last Modified: 24 Feb 2021 03:29
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/46295

Actions (login required)

View Item View Item