Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

TINGKAT PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM KEPEMILIKAN AKTA KELAHIRAN DI DESA SUNGAI DANAI KECAMATAN PULAU BURUNG

Ruswandi (2014) TINGKAT PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM KEPEMILIKAN AKTA KELAHIRAN DI DESA SUNGAI DANAI KECAMATAN PULAU BURUNG. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Riau Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
fm.pdf

Download (265kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB I(2).pdf

Download (80kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB II(2).pdf

Download (114kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB III(2).pdf

Download (52kB) | Preview
[img]
Preview
Text
10. BAB IV(2).pdf

Download (21kB) | Preview
[img] Text
11. BAB V(2).pdf
Restricted to Registered users only

Download (195kB)
[img]
Preview
Text
12. BAB VI(1).pdf

Download (23kB) | Preview
[img]
Preview
Text
em.pdf

Download (18kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di Desa Sungai Danai Kecamatan Pulau Burung. Tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengukur Tingkat Partisipasi Masyarakat Dalam Kepemilikan Akta Kelahiran di Desa Sungai Danai Kecamatan Pulau Burung. Jenis dan sumber data dalam penelitian ini adalah data primer dan data skunder sedangkan teknik pengumpulan data adalah wawancara (interview), kuesioner (angket) dan observasi. Jumlah populasi dalam penelitian ini adalah 1963 orang dengan jumlah sampel sebanyak 95 orang yang diambil dengan menggunakan rumus slovin. Teknik analisa data dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif yaitu penelitian yang diarahkan untuk memberikan gejala gejala, fakta-fakta atau kejadian-kejadian secara sistematis dan akurat mengenai sifat-sifat populasi atau daerah tertentu. Penulis menggunakan teori Keith Davis tentang partisipasi masyarakat yang dapat dilihat dari keterlibatan mental dan emosional individu, motivasi individu dan tanggung jawab individu dengan 6 (enam) indikator. Data yang terkumpul kemudian dikelompokkan sesuai dengan jenis data dan diolah menjadi informasi sehigga karakteristik atau sifat data tersebut mudah dipahami dan menjawab permasalahan yang berkaitan dengan penelitian kemudian diambil kesimpulan dan saran. Dari hasil rekapitulasi masing-masing indikator tersebut, Tingkat Partisipasi Dalam Kepemilikan Akta Kelahiran di Desa Sungai Danai Kecamatan Pulau Burung dikategorikan cukup berpartisipasi dengan jumlah persentase 63,19%. Kata Kunci : Masyarakat, Partisipasi, Akta Kelahiran.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 350 Administrasi Negara, Ilmu Kemiliteran > 351 Administrasi Negara
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 03 May 2016 10:34
Last Modified: 03 May 2016 10:34
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/4173

Actions (login required)

View Item View Item