Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ALGORITMA STEMMING TEXT BAHASA KUTAI BERBASIS ATURAN MORFOLOGI

Aditya Tarlin, - (2020) ALGORITMA STEMMING TEXT BAHASA KUTAI BERBASIS ATURAN MORFOLOGI. Skripsi thesis, Universitas Islam Negri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
Lap-Aditya Tarlin(Bab 1- 3).pdf

Download (17MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
Lap-Aditya Tarlin(Bab IV- V).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (16MB)

Abstract

Bahasa adalah ungkapan yang mengandung maksud dan tujuan untuk menyampaikan sesuatu kepada orang lain. Bahasa Kutai berasal dari Kalimantan Timur, yang hingga kini masih dipergunakan dan dipelihara oleh masyarakat Kalimantan Timur. Generasi sekarang kurangnya pengetahuan dalam menerjemahkan lagu dan puisi Bahasa kutai ke Bahasa Indonesia. Salah satu cara untuk mempelajari bahasa Kutai yaitu dengan menggunakan kamus Kutai. Didalam kamus, kata diurutkan berdasarkan kata dasar, sementara didalam bahasa Kutai juga ada kata berimbuhan. Hal ini yang menjadi masalah bagi mereka generasi sekarang yang ingin mempelajari bahasa Kutai. Solusi didalam mengatasi masalah ini yaitu dengan menggunakan algoritma Stemming bahasa Kutai. Algoritma Stemming ini dapat menghilangkan imbuhan yang terdapat didalam kata berdasarkan morfologi bahasa Kutai. Hasil Akurasi yang didapatkan dari pengujian algoritma Stemming terhadap 504 kata berimbuhan dalam bahasa Kutai yaitu 94,00% sesuai dengan hasil yang dicapai, algoritma Stemming bahasa Kutai ini berjalan sesuai yang diiginkan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 09 Feb 2021 01:28
Last Modified: 09 Feb 2021 01:28
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/40290

Actions (login required)

View Item View Item