Andrea Eka Agustina (2014) ANALISIS PEMANFAATAN DANA PENGEMBANGAN USAHA AGRIBISNIS PEDESAAN DI DESA SUNGAISELARI KECAMATAN BUKIT BATU KABUPATEN BENGKALIS. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
fm.pdf Download (153kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (70kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (109kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (25kB) | Preview |
|
|
Text
BAB IV.pdf Download (57kB) | Preview |
|
Text
BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (186kB) |
||
|
Text
BAB VI.pdf Download (20kB) | Preview |
|
|
Text
em.pdf Download (14kB) | Preview |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana keberhasilan pemanfaatan dana Pengembangan Usaha Agribisnis Pedesaan (PUAP) di Desa Sungai Selari Kecamatan Bukit Batu Kabupaten Bengkalis. Untuk mengetahui efektivitas prosedur penyaluran dana Pengembangan Usaha Agribisnis Pedesaan (PUAP) di Desa Sungai Selari Kecamatan Bukit Batu Kabupaten Bengkalis. Teknik pengumpulan data yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah Teknik Observasi, Queisioner, Dan Wawancara. Kemudian Teknik Analisa Data yang penulis gunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan Metode Deskriptif yaitu suatu teknik analisa data dengan cara menggambarkan fenomena keadaan yang ditemui dilapangan. Dengan metode ini penulis memaparkan dan menguraikan kata-kata yang didapat, dimana selanjutnya penulis menganalisa dan menginterpretasikan data dan dihubungkan dengan teori kemudian mengambil kesimpulan dan saran. Pemanfaatan Dana Pengembangan Usaha Agribisnis Pedesaan Didesa Sungai Selari Kecamatan Bukit Batu Terlaksana dengan Baik dapat dilihat dari persentase rata-rata kualitatif yang berjumlah 72,88 %. Keberhasilan itu juga didukung dari efektivitas penyalurannya kepada Anggota Kelompok Tani oleh pengurus Gapoktan Desa Sungai Selari yang mana penyalurannya sudah tepat sasaran kepada mereka petani miskin yang membutuhkan bantuan modal untuk mengembangkan usaha mereka sehingga program PNPM – Mandiri Kementerian Pertanian berhasil di jalankan dengan baik dan mencapai tujuan dari program tersebut. Berdasarkan hasil dari pembahasan bagi pengurus dan anggota harus lebih meningkatkan lagi kualitas hasil pertanian untuk dapat mensukseskan program PUAP dari Menteri Pertanian dan Inovasi teknologi pertanian sangat penting untuk peningkatan produktifitas, kualitas produk, serta efisiensi produk pertanian. Keyword: Pemanfaatan, Agribisnpis, Keberhasilan
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 350 Administrasi Negara, Ilmu Kemiliteran > 351 Administrasi Negara |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara |
Depositing User: | eva sartika |
Date Deposited: | 29 Apr 2016 01:41 |
Last Modified: | 29 Apr 2016 01:41 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/3955 |
Actions (login required)
View Item |