Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

HUBUNGAN ANTARA KONTROL DIRI DENGAN AGGRESSIVE DRIVING PADA REMAJA DI PEKANBARU

Novita Susanti, - (2020) HUBUNGAN ANTARA KONTROL DIRI DENGAN AGGRESSIVE DRIVING PADA REMAJA DI PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img] Text
GABUNGAN KECUALI BAB IV.pdf

Download (7MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (509kB)

Abstract

HUBUNGAN ANTARA KONTROL DIRI DENGAN AGGRESSIVE DRIVING PADA REMAJA DI PEKANBARU Oleh Novita Susanti (novitasusanti1994@gmail.com) Fakultas Psikologi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim ABSTRAK Agresif adalah perbuatan yang diniati untuk menyakiti orang lain, baik secara fisik maupun secara psikologis, sedangkan aggressive driving merupakan seseorang yang mengendarai kendaraannya dengan cara yang tidak baik atau dapat melukai pengendara lainnya. Salah satu faktor yang dapat mempengaruhi aggressive driving adalah kontrol diri. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan antara kontrol diri dengan perilaku aggressive driving pada remaja di Pekanbaru khususnya disekolah SMA Negeri 12 Pekanbaru. Populasi pada penelitian ini siswa XII SMA Negeri 12 Pekanbaru berjumlah 100 siswa, sedangkan sampel penelitian berjumlah 329 siswa. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan skala likert. Hasil analisis data diperoleh koefisien korelasi antara kontrol diri dengan aggressive driving sebesar -0,290 dengan taraf signifikan 0,000 artinya ada hubungan antara kontrol diri dengan aggressive driving. Dengan demikian, hipotesis yang diajukan dalam penelitian, yaitu terdapat hubungan negatif antara kontrol diri dengan aggressive driving. Kata Kunci : Kontrol Diri, Aggressive Driving, dan Remaja

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: fpsi -
Date Deposited: 19 Aug 2020 03:49
Last Modified: 19 Aug 2020 03:50
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/29549

Actions (login required)

View Item View Item