Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH LOKASI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN PADA KLINIK DAN RUMAH BERSALIN BINA MEDIKA KECAMATAN KUNTO DARUSSALAM KABUPATEN ROKAN HULU

Han Bunga Ayu Karunia, - (2020) PENGARUH LOKASI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN PADA KLINIK DAN RUMAH BERSALIN BINA MEDIKA KECAMATAN KUNTO DARUSSALAM KABUPATEN ROKAN HULU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img] Text
SKRIPSI LENGKAP TANPA BAB V.pdf

Download (1MB)
[img] Text
SKRIPSI BAB V.pdf

Download (566kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan pada Pasien yang pernah berobat Pada Klinik dan Rumah Bersalin Bina Medika Kecamatan Kunto Darussalam Kabupaten Rokan Hulu. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Lokasi dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pasien pada Kilinik dan Rumah Bersalin Bina Medika Kecamatan Kunto Darussalam Kabupaten Rokan Hulu. Dengan jumlah populas 2.160 orang dengan sampel sebanyak 100 orang. Ada pun teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan Acidental sampling. Dengan ketentuan analisis data dalam penelitian ini adalah kuantitatif dengan menggunakan metode regresi linear berganda dan data tersebut dianalisis dengan menggunakan program SPSS 25. Pada penelitian ini berdasarkan uji t statistik yang dilakukan menunjukkan bahwa variabel Lokasi (X1), Kualitas Pelayanan (X2) berpengaruh positif dan signifikan secara parsial terhadap Kepuasan Konsumen (Y). Melalui uji F diketahui bahwa secara bersama-sama variabel dependen berpengaruh terhadap variabel independen. Angka adjusted R Square sebesar 0,613 atau 61.3% yang menunjukkan bahwa 38,7% variabel dependen yaitu Kepuasan Konsumen dapat dijelaskan oleh Lokasi, dan Kualitas Pelayanan yang disebut sebagai Variabel Independen. Sedangkan 38,7% sisanya dijelaskan oleh variabel lain yang tidak diteliti pada penelitian ini. Kata kunci : Lokasi, Kualitas pelayanan dan Kepuasan Konsumen

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 658 Manajemen Umum
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Manajemen
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 14 Jul 2020 03:58
Last Modified: 14 Jul 2020 03:58
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/28214

Actions (login required)

View Item View Item