Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

Sistem Manajmen Penagawasan Pinjaman di BUMDES Desa Rempak Ditinjau Menurut Ekonomi Islam

Muhammad Nasrul, 11425103689 (2019) Sistem Manajmen Penagawasan Pinjaman di BUMDES Desa Rempak Ditinjau Menurut Ekonomi Islam. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (771kB)
[img] Text
GABUNGAN KECUALI BAB IV.pdf

Download (11MB)

Abstract

ABSTRAK Muhammad Nasrul, (2019): Sistem Manajmen Penagawasan Pinjaman di BUMDES Desa Rempak Ditinjau Menurut Ekonomi Islam”. Penelitian ini dilatar belakangi berdasarkan observasi awal penulis temukan, bahwa badan usaha milik desa (BUMDes) menyediakan pinjaman sebagai modal kepada masyarkat yang mempunyai usaha UMKM baik itu usaha perdagangan,peternakan perkebunan dan usaha-usaha kecil lainnya. Adapun permasalahan dari penelitian ini adalah bagaimana prosedur pinjaman di BUMDES di desa rempak, bagaimana sistem manajemen pengawasan pinjaman BUMDES di desa rempak dan bagaimana tinjauan ekonomi Islam terhadap sistem manajemen pengawasan pinjaman BUMDES di desa rempak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana prosedur pinjaman diBUMDES desa rempak, untuk mengetahui manajemen pengawasan pinjaman diBUMDES desa rempak. Dan untuk mengetahui tinjaun ekonomi islam terhadap sistem manajemen pengawasan pinjaman BUMDES didesa rempak tersebut. Penelitian ini bersifat lapangan, maka dalam pengumpulan data penulis menggunakan teknik observasi, angket, wawancara dan dokumentasi, sebagai data primer yaitu data yang diperoleh dan lokasi penelitian, populasi dan penelitian ini terdiri dari 2 orang karywan bagian pengawasan dan nasabah yang aktif diBUMDES, berjumlah 130 orang total populasi 132 orang, sedangkan data skunder, yaitu data yang di peroleh dari pihak yang terkait, serta buku-buku atau kitab-kitab pustakaan, yang dapat membantu, penelitian ini, guna melengkapi,data-data. Setelah terkumpul maka penulis menganalisis data dengan metode deskriptif kualitatif. Adapun hasil penelitian penulis dapatkan sebagai berikut, sistem manajemen pengawasan diBUMDES desa rempak didapakan hasil persentase sudah cukup baik, dimana prosrdur pinjaman di BUMDES desa rempak kecamatan sabak auh adalah satu prosedur untuk mendapatkan pinjaman dan harus melengkapi persyaratan yang telah dibuat oleh BUMDES, adapun manajemen pengawasan yang dilakukan oleh BUMDES bagian pengawasan belum efektif, banyak nasabah yang tidak mengalokasikan dana tersebut untuk usaha melainkan untuk konsumsi ataupun kebutuhan sehari-hari, dan adapun tinjauan ekonomi islam adalah dimana adanya pinjaman yang disediakan oleh BUMDES, tersebut dapat membantu masyarakat untuk mengembangkan usahanya karena adanya tolong menolong, dan pengawasan yang dilakukan oleh BUMDES sudah sesuai dengan syariat islam, karna islam sangat menganjurkan untuk menjaga harta sapaya harta tersebut digunakan untuk kemaslahatan umat. Kata kunci: prosedur pinjaman, manajemen pengawasan, ekonomi syariah

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Agama > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam > 297.2 Teologi Islam, Aqaid dan Ilmu Kalam > 297.273 Islam dan Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Ekonomi Syari'ah
Depositing User: fasih -
Date Deposited: 10 Dec 2019 08:29
Last Modified: 10 Dec 2019 08:30
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/23196

Actions (login required)

View Item View Item