Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

INSTRUMEN PENGUKURAN MAKNA HIDUP: EKSPLORASI, KONSTRUKSI DAN IDENTIFIKASI PROPERTI PSIKOMETRIS BERBASIS PENDEKATAN INDIGENOUS PSYCHOLOGY DAN RASCH MODEL

Yasser Khadafi, - (2019) INSTRUMEN PENGUKURAN MAKNA HIDUP: EKSPLORASI, KONSTRUKSI DAN IDENTIFIKASI PROPERTI PSIKOMETRIS BERBASIS PENDEKATAN INDIGENOUS PSYCHOLOGY DAN RASCH MODEL. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (618kB) | Preview
[img]
Preview
Text
HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (383kB) | Preview
[img]
Preview
Text
KATA PENGANTAR.pdf

Download (494kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (341kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (891kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (335kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR ISI.pdf

Download (341kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengeksplorasi sumber-sumber makna hidup berbasis pendekatan Indigenous Psychology, mengkonstruksi skala pengukuran makna hidup berbasis temuan studi eksplorasi dan mengidentifikasi properti psikomteris berbasis analisis Rasch Model (RM) dan Exploratory Factor Analysis (EFA). Sebanyak 1060 responden dilibatkan dalam penelitian ini, yang dipecah menjadi tiga tahapan distibusi dari dua studi. Studi pertama dilakukan dengan mendistribusikan angket pertanyaan terbuka makna hidup yang telah disusun kepada 669 responden (N Multi-respon= 1338), dan studi kedua dilakukan dengan mendistribusikan Skala Makna Hidup Indigenous Indonesia (IndigenousIndonesian Meaning of Life Scale atau IIMLS) kepada 51 responden try-out dan 390 responden field test. Hasil temuan menunjukan bahwa IIMLS dengan 49 aitem memiliki reliabilitas alpha dan item yang sangat baik dan stabil (Alpha cronbach= 0.90, Item reliability=0.99), memenuhi indeks kesesuaian aitem yang baik, serta bebas dari aitem misfit dan outlier, bebas dari bias aitem pada kategori jenis kelamin dan suku, telah memenuhi persyaratan unidimensionalitas dengan metode Principal Component Analysis dalam analisis Rasch model sebesar 44.7%, terverifikasi memiliki validitas skala peringkat yang baik, memiliki faktor struktur yang stabil dan Exploratory Factor Analysis menyarankan 2 faktor pada 20 aitem IIMLS (Alpha cronbach= 0.83, Item reliability=0.99). Kesimpulan penelitian saat ini adalah angket pertanyaan terbuka makna hidup yang telah di konstruksi dapat mengeksplorasi konstrak unik makna hidup dan IIMLS direkomendasikan sebagai pengukuran valid untuk kelompok suku besar di Indonesia. Kata kunci: Makna Hidup, Pendekatan Indigenous Psychology, Pemodelan Rasch, Exploratory Factor Analysis.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Makna Hidup, Pendekatan Indigenous Psychology, Pemodelan Rasch, Exploratory Factor Analysis.
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Ari Eka Wahyudi
Date Deposited: 27 Sep 2019 07:58
Last Modified: 27 Sep 2019 07:58
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/20857

Actions (login required)

View Item View Item