Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGGUNAAN BAHASA JURNALISTIK DALAM PENYAMPAIAN BERITA KRIMINAL PADA SURAT KABAR PEKANBARU MX

HERNI JULI SELVIANI (2017) PENGGUNAAN BAHASA JURNALISTIK DALAM PENYAMPAIAN BERITA KRIMINAL PADA SURAT KABAR PEKANBARU MX. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (285kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAAN.pdf

Download (545kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK.pdf

Download (333kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR.pdf

Download (556kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI.pdf

Download (335kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I.pdf

Download (445kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II.pdf

Download (511kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III.pdf

Download (344kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV.pdf

Download (473kB) | Preview
[img]
Preview
Text
10. BAB V.pdf

Download (646kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. BAB VI.pdf

Download (332kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (421kB) | Preview

Abstract

Pemahaman bahasa jurnalistik harus dijadikan dasar utama bagi setiap wartawan dalam penulisan beritanya. Karena, bahasa jurnalistik adalah bahasa komunikasi massa yang berfungsi sebagai pemberi informasi kepada publik. Bahasa jurnalistik juga harus mudah dipahami oleh pembacanya, karena pembaca tidak punya cukup banyak waktu untuk memahami kata-kata yang sulit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penggunaan bahasa jurnalistik pada surat kabar pekanbaru MX. Penulis juga menganalisis data tersebut dengan menggunakan teknik analisis isi yang memadukan metode kuantitatif pada frekuensi dan persentase berdasarkan pada data yang telah ada. Data tersebut menjelaskan permasalahan yang diteliti untuk memperoleh keterangan dari isi komunikasi yang disampaikan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah dokumentasi. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa surat kabar Pekanbaru MX edisi September 2015 yang ditinjau dari lima indikator bahasa jurnalistik yang terdiri dari tertib, jelas, ringkas, menarik, singkat setelah dianalisis dapat diperoleh nilai sebanyak 61 tidak terjadi kesalahan dalam penulisan jika dipersentasekan menjadi 47,65% dan sebanyak 67 terjadi kesalahan dalam penulisan jika dipersentsekan menjadi 52,34%. Maka dapat ditarik kesimpulan bahwa pelaksanaan penggunaan bahasa jurnlistik oleh wartawan Pekanbaru MX tergolong sedang dengan persentase 47,65% Dari 21 berita kriminal yang terkumpul terdapat 3 berita pembunuhan, 3 berita pemerkosaan, 4 berita pencurian, 2 berita perampokan, 7 berita narkoba, dan 2 berita penganiyaan. Hanya 2 berita yang diterbitkan tidak ditemukan kesalahan pada tanggal 22 dan 26 September 2015 teras berita pilihan diluar hari libur. Kata kunci: Bahasa Jurnalistik, Berita kriminal, Surat Kabar

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum > 003 Sistem-sistem > 070 Jurnalisme, Surat Kabar > 070.4 Jurnalisme, Jurnalistik, Pers
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ms. Eva Susilawati
Date Deposited: 10 Sep 2019 04:23
Last Modified: 10 Sep 2019 04:23
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/19717

Actions (login required)

View Item View Item