Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN PERUSAKAN PADA HUTAN LINDUNG BUKIT BETABUH DI KABUPATEN KUANTAN SINGINGI BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NO 18 TAHUN 2013 TENTANG PENCEGAHAN DAN PERMBERANTASAN PERUSAKAN HUTAN

JASMI OKTAPIANUS (2018) PERAN SERTA MASYARAKAT DALAM PENCEGAHAN DAN PEMBERANTASAN PERUSAKAN PADA HUTAN LINDUNG BUKIT BETABUH DI KABUPATEN KUANTAN SINGINGI BERDASARKAN UNDANG-UNDANG NO 18 TAHUN 2013 TENTANG PENCEGAHAN DAN PERMBERANTASAN PERUSAKAN HUTAN. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER__2018265IH.pdf

Download (155kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN__2018265IH.pdf

Download (506kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK__2018265IH.pdf

Download (185kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR__2018265IH.pdf

Download (375kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI__2018265IH.pdf

Download (203kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I__2018265IH.pdf

Download (302kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II__2018265IH.pdf

Download (293kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III__2018265IH.pdf

Download (399kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV__2018265IH.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (343kB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V__2018265IH.pdf

Download (129kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA__2018265IH.pdf

Download (199kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi dengan masih maraknya terjadi perusakan hutan lindung secara terus menerus oleh masyarakat sekitar, dalam undang undang sangat jelas dan rinci namun peran itu belum berjalan dengan semestinya serta ada indikasi masyarakat itu sendiri yang cenderung melakukan perusakan terhadap hutan. Penelitian ini mempunyai rumusan masalah yaitu bagaimanakah peran serta masyarakat dalam pencegahan dan pemberantasan perusakan pada hutan lindung Bukit Betabuh Kabupaten Kuantan Singingi berdasarkan Undang Undang no 18 Tahun 2013. Apa saja faktor penghambat belum terlaksananya peran serta masyarakat dalam pecegahan dan pemberantasan perusakan pada hutan Lindung Bukit Betabuh berdasarkan Undang – Undang No 18 Tahun 2013. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peran serta masyarakat dalam pencegahan dan perusakan hutan Lindung Bukit Betabuh di Kabupaten Kuantan Singingi berdasarkan UU NO 18 Tahun 2013 dapat berperan serta atau tidak dalam pencegahan perusakan hutan. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian Yuridis Sosiologis dengan menggunakan pendekatan sosiologis. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer, yaitu pengamatan dan observasi serta wawancara, angket, kemudian data sekunder yaitu data yang diperoleh melaui studi perpustakaan yang berupa bahan tertulis seperti buku dan Undang-Undang. Analisis data dalam penelitian ini adalah deskriftif kualitatif. Berdasarkan hasil analisis, bahwa Pelaksanaan peran serta masyarakat dalam pencegahan dan pemberantasan perusakan hutan lindung bukit betabuh di kabupaten kuantan singingi berdasarkan Undang-Undang No 18 Tahun 2013 belum terlaksana secara maksimal. Hal ini terlihat dengan permasalahan kehutanan yang belum teraatasi. Peran dan kewajiban masyarakat yang seharusnya dilaksanakan tetapi tidak dilaksanakan. Kendala dalam pelaksanaannya yaitu ekonomi dan pola pikir masyarakat, perbatasan hutan yang kurang jelas, kekurangan personel polisi kehutanan dengan luasnya wilayah yang diawasi, jarak tempuh yang jauh, perkembangan masyarakat yang semakin meningkat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 340 Ilmu Hukum
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Mrs Rina Amelia -
Date Deposited: 16 Jul 2019 04:14
Last Modified: 16 Jul 2019 04:14
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/15982

Actions (login required)

View Item View Item