Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ISOLASI DAN IDENTIFIKASI BAKTERI PELARUT FOSFATPADA TANAH SAWAH IRIGASI KECAMATAN BUNGA RAYA KABUPATEN SIAK

HERIAN SYAHPUTRA (2018) ISOLASI DAN IDENTIFIKASI BAKTERI PELARUT FOSFATPADA TANAH SAWAH IRIGASI KECAMATAN BUNGA RAYA KABUPATEN SIAK. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_201884PTN.pdf

Download (157kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. HALAMAN PENGESAHAN_201884PTN.pdf

Download (626kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. INTISARI_201884PTN.pdf

Download (209kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR_201884PTN.pdf

Download (317kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_201884PTN.pdf

Download (340kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_201884PTN.pdf

Download (230kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_201884PTN.pdf

Download (340kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_201884PTN.pdf

Download (350kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III_201884PTN.pdf

Download (556kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV_201884PTN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V_201884PTN.pdf

Download (197kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA_201884PTN.pdf

Download (314kB) | Preview

Abstract

anah sawah merupakan salah satu habitat mikroorganisme. Peran mikroorganisme di tanah sawah sangat penting dalam proses dekomposisi bahan organik dan siklus unsur hara. Peningkatan ketersediaan P salah satunya dapat dilakukan dengan memanfaatkan mikroba pelarut fosfat, tetapi belum banyak informasi mengenai pemanfaatan mikroba pelarut fosfat pada tanah sawah yang intensif diberikan pupuk P. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui jumlah populasi dan mendapatkan isolat bakteri pelarut fosfat pada tanah sawah irigasi Kecamatan Bungaraya Kabupaten Siak. Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan Maret sampai Mei2017di Laboratorium Patologi, Entomologi dan Mikrobiologi, Fakultas Pertanian dan Peternakan, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau serta UPT. Laboratorium Kesehatan dan Lingkungan, Provinsi Riau. Penelitian dilakukan dengan mengambil sampel tanah secara acak, dan data disajikan dalam bentuk deskriptif. Pengamatan meliputi populasi bakteri, pengamatan makroskopis,skrining, uji kemampuan dalam melarutkan fosfat, pewarnaanGram, dan uji reaksi biokimia. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bakteri yang tumbuh pada kedalaman 0-10 cm sebanyak 3,08×105CFU/g, kedalaman 11-20 cm sebanyak 2,44×105CFU/g dan kedalaman 21-30cm sebanyak 1,12×105CFU/g. Hasil nilaiIKF pada isolat S1 sebesar 2.42mm, S2 sebesar 2.66mm, S3 sebesar 2.14mm dan S4 sebesar 3.22mm. Diperoleh 4 isolat dengan seluruhnya positif BPF. Merujuk pada hasil uji reaksi biokimia, isolat yang didapat diduga dari genus Actinomycetes sp1.,Actinomycetes sp2.,Bacillus sp.,dan Pseudomonas sp.Kata kunci: Bakteri pelarut fosfat, identifikasi, sawah irigasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 630 Usaha Tani, Pertanian, Teknologi Pertanian > 630.7 Pendidikan Pertanian, Riset Penelitian Pertanian
Divisions: Fakultas Pertanian dan Peternakan > Agroteknologi
Depositing User: Mr. Supliadi
Date Deposited: 10 Jul 2019 04:26
Last Modified: 10 Jul 2019 04:26
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/15589

Actions (login required)

View Item View Item