Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PELAKSANAAN LAYANAN MEDIASI DALAM PERSELISIHAN SUAMI ISTERI DI PENGADILAN AGAMA KLAS 1 AKOTA PEKANBARU PROVINSI RIAU

MUHAMMAD MUSTOFA (2018) PELAKSANAAN LAYANAN MEDIASI DALAM PERSELISIHAN SUAMI ISTERI DI PENGADILAN AGAMA KLAS 1 AKOTA PEKANBARU PROVINSI RIAU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_2018112BPI.pdf

Download (301kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN_2018112BPI.pdf

Download (512kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_2018112BPI.pdf

Download (305kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR_2018112BPI.pdf

Download (458kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_2018112BPI.pdf

Download (429kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_2018112BPI.pdf

Download (536kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_2018112BPI.pdf

Download (572kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III _2018112BPI.pdf

Download (356kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV_2018112BPI.pdf

Download (513kB) | Preview
[img] Text
10. BAB V_2018112BPI.pdf
Restricted to Repository staff only until 2018.

Download (410kB)
[img]
Preview
Text
11. BAB VI_2018112BPI.pdf

Download (253kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA_2018112BPI.pdf

Download (321kB) | Preview

Abstract

Pernikahan merupakan awal dari hidup bersama antara seseorang pria dan wanita yang diatur dalam peraturan perundang-undangan yang berlaku. Setiap pasangan menginginkan keutuhan dalam membangun rumah tangga, namun realitas menunjukkan angka perceraiaan kian meningkat, Pengadilan Agama klas 1 A Pekanbaru Riau merupakan lembaga pemerintah yang menangani kasus perceraian. Kasus yang paling banyak ditangani di lembaga ini yaitu kasus perselisihan suami isteri. Mediasi merupakan layanan konseling yang dilaksanakan oleh konselor di Pengadilan Agama klas 1 A demi memecahkan persoalan yang dialami pasangan suami isteri. Mediasi merupakan penyelesaian sengketa sengketa antara pasanan suami isteri melalui proses perundingan atau mufakat para pihak dengan dibantu oleh mediator. Mediator yang fungsinya sebagai motivator, fasilitator,educator, dan penengah atau mediasi yang baik bagi klien. Adapun metodologi penelitian ini adalah deskriptif, dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan layanan mediasi di Pengadilan Agama klas 1 A Pekanbaru Riau melalui tahapan-tahapan yaitu tahapan pemilihan dan penetapan mediator, tahap pelaksanaan proses mediasi, dan tahap akhir proses mediasi. Kata Kunci: Layanan Mediasi, Perselisihan Suami Isteri

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Komunikasi
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan Penyuluhan Islam
Depositing User: Ms. Eva Susilawati
Date Deposited: 05 Jul 2019 09:19
Last Modified: 05 Jul 2019 09:19
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/15392

Actions (login required)

View Item View Item