Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

SISTEM PENDISTRIBUSIAN ZAKAT PADA SUKU TERASING OLEH DOMPET DHUAFA RIAU

AZUANDI SYAPUTRA (2018) SISTEM PENDISTRIBUSIAN ZAKAT PADA SUKU TERASING OLEH DOMPET DHUAFA RIAU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_201852MD.pdf

Download (480kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN_201852MD.pdf

Download (997kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_201852MD.pdf

Download (250kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR_201852MD.pdf

Download (471kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_201852MD.pdf

Download (412kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_201852MD.pdf

Download (594kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_201852MD.pdf

Download (729kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III_201852MD.pdf

Download (349kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV_201852MD.pdf

Download (450kB) | Preview
[img] Text
10. BAB V_201852MD.pdf
Restricted to Repository staff only until 2018.

Download (582kB)
[img]
Preview
Text
11. BAB VI_201852MD.pdf

Download (330kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA_201852MD.pdf

Download (254kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh persoalan yang ada tentang kurang perhatian dari masyarakat banyak. Bahwa ada satu kelompok masyarakat atau suku pedalaman yang seakan terlupakan oleh pemerintah atau kita semua. Sehingga mereka ini jauh dari kehidupan selayaknya yang didapatkan kebanyakan orang yang sesuai dengan hak asasi manusia. Mereka ini sangat ketertinggalan dari segala aspek kehidupan, baik itu ekonomi, pendidikan, agama dan lain sebagainya. Dalam penelitian ini Dompet Dhuafa sebagai tempat penelitiannya. Permasalahan dalam penelitian ini adalah bagaiamana sistem pendistribusian zakat pada suku terasing di Dompet Dhuafa Riau. Dengan tujuan bagaimana sistem yang dilakukan oleh Dompet Dhuafa Riau dalam pemberdayaan suku pedalaman ini. Subjek penelitian ini adalah Dompet Dhuafa Riau dan yang menjadi objek adalah sistem pendistribusian zakat pada suku terasing. Informan penelitian ini berjumlah 6 orang, data dikumpulkan melalaui wawancara, observasi, dan dokumentasi serta dianalisis dengan metode deskriptif kualitatif. Berdasarkan penelusuran data diatas dapat disimpulkan bahwa sistem pendistribusian zakat pada suku terasing dilakukan dengan beberapa tahapan. Pertama, sistem distribusi zakat, penentuan ini dilakukan oleh Dompet Dhuafa Riau untuk memberdayakan masyrakat suku terasing untuk kehidupan yang lebih baik lagi. Ini semua dilakukan dengan melihat kondisi dilapangan dan pendistribusian dana zakat yang dibutuhkan oleh suku terasing. Kedua, membuat program untuk penditribusian zakat pada suku pedalaman, ketiga melakukan pemeberdayaan yang berkelanjutan. sistem yang ada sistem konsumtif tradisional, sistem konsumtif kreatif, sistem produktif tradisional, sistem produktif kreatif sudah berjalan dengan pemberdayaan terhadap mustahik. Untuk suku pedalaman sendiri lebih ke sistem konsumtif kreatif karena sejauh ini Dompet Dhuafa fokus dalam pemberdayaan kesejahteraan masyarakat suku pedalaman. Kata kunci : sistem pendistribusian zakat, suku terasing

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 658 Manajemen Umum
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah
Depositing User: Ms. Eva Susilawati
Date Deposited: 04 Jul 2019 02:33
Last Modified: 04 Jul 2019 02:33
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/15026

Actions (login required)

View Item View Item