Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI ORANGTUA TERHADAP PERILAKU KONSUMEN SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 BENGKALIS

FITRI MARYATI (2018) PENGARUH STATUS SOSIAL EKONOMI ORANGTUA TERHADAP PERILAKU KONSUMEN SISWA SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 1 BENGKALIS. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian yang di laksanakan di Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Bengkalis ini bertujuan untuk mengetahui signifikansi pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang tua Terhadap Perilaku konsumen Siswa di Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Bengkalis. Penelitian ini dilakukan pada bulan september 2017 metode penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif Populasi penelitian adalah siswa kelas X Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Bengkalis dengan sampel sejumlah 76 Responden dengan menggunakan Simple Random Sampling.Dari hasil korelasi menggunakan Rumus Product Moment dengan bantuan SPSS Versi 21 Menghasilkan ɼ xy > ɼ tabel Sebesar 0,885 dengan signifikansi 0,001. Dari penelitian ini dapat di simpulkan dari variabel Status Sosial Ekonomi Orang tua Terhadap Perilaku Konsumen Siswa mempunyai hubungan signifikan.Berdasar kan analisis Regresi linier sederhana nilai persamaan regresi konstanta sebesar Variabel (x) = 29,072 dan (y) = 3,777 mengalami kenaikan, maka koefisien regresi bernilai positif kemudian pada koefisien determinasi diperoleh hubungan Status Sosial Ekonomi Orang tua terhadap Perilaku Konsumen Siswa sebesar 78,3% sedangkan sisanya 21,7 % dipengaruhi variabel-variabel lain. Kata Kunci : Status Sosial, Ekonomi Orang tua, Perilaku Konsumen

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: ?? sma ??
Divisions: ?? sch_mat ??
Depositing User: Users 14151 not found.
Date Deposited: 02 Apr 2019 05:12
Last Modified: 02 Apr 2019 05:12
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/12526

Actions (login required)

View Item View Item