Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

EVALUASI PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) DI KECAMATAN KOTO KAMPAR HULU KABUPATEN KAMPAR

RANGGA FAHREZA (2018) EVALUASI PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH) DI KECAMATAN KOTO KAMPAR HULU KABUPATEN KAMPAR. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_2018177ADN.pdf

Download (373kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. LEMBAR PERSETUJUAN_2018177ADN.pdf

Download (461kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_2018177ADN.pdf

Download (329kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR_2018177ADN.pdf

Download (412kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_2018177ADN.pdf

Download (259kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_2018177ADN.pdf

Download (437kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_2018177ADN.pdf

Download (651kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III_2018177ADN.pdf

Download (420kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV_2018177ADN.pdf

Download (585kB) | Preview
[img] Text
10. BAB V_2018177ADN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (659kB)
[img]
Preview
Text
11. BAB VI_2018177ADN.pdf

Download (335kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA_2018177ADN.pdf

Download (305kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan Program Keluarga Harapan dan untuk mengetahui hasil dari pelaksanaan Program Keluarga Harapan di Kecamatan Koto Kampar Hulu Kabupaten Kampar. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriptif kualitatif dengan menggunakan indikator peraturan kementrian sosial nomor 10 tahun 2017. Keseluruhan data dalam penelitian ini diperoleh melalui wawancara mendalam, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan Program Keluarga Harapan di Kecamatan Koto Kampar Hulu belum optimal. Dilihat dari mekanisme yang sudah diatur dalam peraturan kementrian sosial yaitu pada tahap pendataan pelaksanaan pendataan calon penerima manfaat Program Keluarga Harapan yang dilakukan masih ada permasalahan seperti adanya keluarga miskin yang tidak terdata sebagai penerima bantuan PKH namun sebaliknya, hal ini disebabkan karna proses pelaksanaan pendataan belum optimal. kedua verifikasi komitmen sudah dilaksanakan dengan baik namun ada juga anggota yang tidak memenuhi kewajiban nya yangg sudah ditetapkan pada awal pelaksanaan PKH dan tindakan yang diberikan yaitu berupa sanksi hal ini karna kurang nya kesadaran diri masyarakat dalam memenuhi kewajiban nya, Pihak pendamping terus melakukan sosialisasi agar tumbuhnya kesadaran bagi masyarakat untuk memenuhi kewajiban nya. Ketiga Pelaksanaan penyaluran dana terdapat permaslahan dalam proses pencairan nya yang sering terlambat diakrenakan lambatnya final cloing yang dilakukan leh pendamping mengenai pendataan verifikasi komitmen karena personil yang kurang. Meskipun masih sering terlambat perubahan sistem pencairan melalui rekening bank sudah mempermudah proses pelaksanaan pencairan. Kata Kunci : Evaluasi, Program keluarga Harapan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara
Depositing User: Ms. Ernawati
Date Deposited: 22 Mar 2019 03:57
Last Modified: 22 Mar 2019 03:57
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/12312

Actions (login required)

View Item View Item