Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ANALISIS PELAKSANAAN BANTUAN STIMULAN PERUMAHAN SWADAYA BAGI MASYARAKAT BERPENGHASILAN RENDAH DI KABUPATEN ROKAN HULU

ARIF BUDI SETIAWAN (2018) ANALISIS PELAKSANAAN BANTUAN STIMULAN PERUMAHAN SWADAYA BAGI MASYARAKAT BERPENGHASILAN RENDAH DI KABUPATEN ROKAN HULU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_2018201ADN.pdf

Download (298kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. LEMBAR PERSETUJUAN_2018201ADN.pdf

Download (502kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_2018201ADN.pdf

Download (330kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR_2018201ADN.pdf

Download (448kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_2018201ADN.pdf

Download (390kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_2018201ADN.pdf

Download (524kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_2018201ADN.pdf

Download (696kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III_2018201ADN.pdf

Download (422kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV_2018201ADN.pdf

Download (638kB) | Preview
[img] Text
10. BAB V_2018201ADN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
11. BAB VI_2018201ADN.pdf

Download (339kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA_2018201ADN.pdf

Download (334kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Rokan Hulu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis bagaimana pelaksanaan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Rokan Hulu dan kendala dalam pelaksanaan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya Bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Rokan Hulu. Penelitian ini menggunakan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 47 Tahun 2015 tentang Penggunaan Dana Alokasi Khusus Bidang Infrastruktur Program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya sebagai acuan penelitian. Pelaksanaan bantuan ini harus dilaksanakan secara swadaya masyarakat, pemberdayaan masyarakat, transparan, dapat dipertanggungjawabkan, dan pengembangan mandiri pasca kegiatan. Jenis Penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif kualitatif, penelitian yang menggambarkan suatu keadaan atau penelitian yang dilakukan untuk mengetahui nilai variabel mandiri, baik satu variabel atau lebih tanpa membuat perbandingan atau hubungan antara variabel satu dengan variabel yang lain. Berdasarkan hasil wawancara, dokumentasi, serta observasi dilapangan dan kemudian di analisa dapat disimpulkan bahwa Pelaksanaan Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya Bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah di Kabupaten Rokan Hulu sesuai dengan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 47 Tahun 2015 kegiatan dilaksanakan dengan swadaya masyarakat, pemberdayaan masyarakat, transparan, dapat dipertanggungjawabkan, dan pengembangan mandiri pasca kegiatan. Namun didalam pelaksanaannya terdapat beberapa kendala diantaranya keterbatasan swadaya masyarakat, penerima bantuan berada pada kategori lanjut usia (lansia), tiingkat pendidikan yang tergolong rendah, dan adanya program lain. Kata Kunci: Pelaksanaan BSPS, Swadaya, Pemberdayaan Masyarakat, Transparan, Dapat Dipertanggungjawabkan, dan Pengembangan Mandiri Pasca Kegiatan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara
Depositing User: Ms. Ernawati
Date Deposited: 21 Mar 2019 04:51
Last Modified: 21 Mar 2019 04:51
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/12258

Actions (login required)

View Item View Item