Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ANALISIS DAN SIMULASI BERBAGAI MACAM TEKNIK MODULASI AMPLITUDE SHIFT KEYING (ASK) PADA KANAL BERDERAU

Imam Mahmuzi (2010) ANALISIS DAN SIMULASI BERBAGAI MACAM TEKNIK MODULASI AMPLITUDE SHIFT KEYING (ASK) PADA KANAL BERDERAU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
2010_201012TE.pdf

Download (974kB) | Preview

Abstract

ASK (Amplitudo shift keying) merupakan metode pemodulasian berbasis amplitudo yang merepresentasikan kode bit sebagai gelombang amplitudo tertentu. Metode yang dilakukan yaitu dengan menjaga suatu gelombang agar berada pada frekuensi yang konstan, tetapi memiliki amplitudo yang bervariasi guna mewakili data yang akan dikirimkan. Amplitudo tersebut harus terjaga minimal sampai dengan satu siklus gelombang terpenuhi, sehingga dapat diterjemahkan dengan benar oleh penerima. Dalam penelitian ini dirancang tiga jenis teknik modulasi yaitu B-ASK, 4-ASK dan 8-ASK menggunakan program Matlab 7.8.0. Ketiga jenis teknik modulasi ini akan dioperasikan pada kanal berderau dan dirancang sesuai dengan teori ASK. Kata Kunci : B-ASK, 4-ASK, 8-ASK

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 620 Ilmu Teknik > 621 Fisika Terapan > 621.381 Teknik Elektronika
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Elektro
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 18 Sep 2017 13:03
Last Modified: 18 Sep 2017 13:03
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/11327

Actions (login required)

View Item View Item