Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH KARAKTERISTIK TUJUAN AGGARAN TERHADAP KINERJA APARAT PEMERINTAH DENGAN KOMITMEN ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL MODERATING (STUDI PADA PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SIAK SRI INDRAPURA)

Ma'at (2012) PENGARUH KARAKTERISTIK TUJUAN AGGARAN TERHADAP KINERJA APARAT PEMERINTAH DENGAN KOMITMEN ORGANISASI SEBAGAI VARIABEL MODERATING (STUDI PADA PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN SIAK SRI INDRAPURA). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
2012_2012313AKN.pdf

Download (506kB) | Preview

Abstract

Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh badgetery goal characteristics terhadap kinerja aparat pemerintah dengan komitmen organisasi sebagai variabel moderating. Penelitian ini melibatkan 71 responden dengan jabatan eselon III dan eselon IV pada 20 badan / dinas / kantor yang ada di pemerintah daerah kabupaten siak. Data di peroleh melalui penyebaran kuisioner secara langsung ke objek penelitian. Analisis data menggunakan regresi linear berganda dan uji independen sampel T test dengan bantuan spss 17.0for windows. Secara keseluruhan hasil penelitian ini menunjukan bahwabadgetery goal characteristicsmempunyai pengaruh yang signifikan terhadap kinerja aparat Pemerintah Daerah Kabupaten Siak.Tetapi penelitian ini menunjukkan bahwa variabel moderating komitmen organisasi tidak berpengaruh terhadap hubunganbudgetary goal characteristics dengan kinerja aparat pemerintah daerah

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi
Depositing User: Feni Marti Adhenova
Date Deposited: 27 Dec 2016 03:34
Last Modified: 27 Dec 2016 03:34
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/10209

Actions (login required)

View Item View Item